[ad_1]
Dalam sebuah perhelatan di Cina, Xiaomi mengumumkan tiga handphone andalan terbaru. Xiaomi Mi 8, Xiaomi Mi 8 Explorer Edition, dan Xiaomi Mi 8 SE. Selain itu, Xiaomi juga mengumumkan generasi MIUI terbaru, MIUI 10. Xiaomi Mi 8 dan Mi 8 Explorer Edition merupakan handphone flagship yang memiliki berbagai keunggulan khas papan atas. Sedangkan Xiaomi Mi 8 SE adalah versi dengan spesifikasi di bawahnya.
Xiaomi Mi 8
Handphone ini jelas mengikuti tren sekarang. Ada layar dengan notch di depan, dan posisi kamera ganda tegak di belakang. Beberapa hal menarik dari Xiaomi Mi 8 adalah handphone ini menggunakan layar AMOLED dan mendukung Quick Charge 4.0, infrared face unlock, dual-frequency GPS, juga punya kamera depan 20 MP. Harga Xiaomi Mi 8 di Cina mulai dari ï¿¥2699 untuk varian 6GB+64GB.Spesifikasi Xiaomi Mi 8
OS | |
Layar |
|
Chipset |
|
RAM | 6GB LPDDR4x |
Penyimpanan | 64GB / 128GB / 256GB |
Baterai | 3400 mAh + Quick Charge 4.0 |
Kamera Belakang |
|
Kamera Depan | 20 MP (f/2.0, 1.8µm), 1080p |
Konektivitas | Wi-Fi, Bluetooth 5.0, NFC, GPS, USB type-C |
Sensor | Infrared face recognition, fingerprint (di belakang), accelerometer, gyro, proximity, barometer, compass |
Bodi | Depan/belakang Kaca, bingkai aluminium |
Warna | Hitam, biru, putih, emas |
Xiaomi Mi 8 Explorer Edition
Handphone ini memiliki spesifikasi internal yang sama dengan Xiaomi Mi 8. Perbedaanya terletak pada RAM 8GB dan penyimpanan 128GB, baterai 3000mAh, sensor sidik jari di layar, sensor pengenalan wajah 3D, dan cover belakang âtransparanâ mirip HTC U12+. Sayangnya, bagian belakang yang terlihat dari cover yang transparan tersebut bukanlah perangkat asli. Tapi sebuah bagian tersendiri sekedar untuk estetika. Harga Xiaomi Mi 8 Explorer Edition di Cina adalah ï¿¥3699.Xiaomi Mi 8 SE
Handphone ini merupakan varian yang lebih rendah dari yang di atas. Yang menarik, Xiaomi Mi 8 SE merupakan handphone pertama yang menggunakan prosesor terbaru dari Qualcomm, yaitu Snapdragon 710. Handphone ini juga punya layar berponi, dengan bodi yang lebih kotak daripada Xiaomi Mi 8 dan Mi 8 Explorer Edition. Harga Xiaomi Mi 8 SE di Cina adalah ï¿¥1799.Spesifikasi Xiaomi Mi 8 SE
OS | |
Layar |
|
Chipset |
|
RAM | 6GB |
Penyimpanan | 64GB |
Baterai | 3120 mAh + Quick Charge 3.0 |
Kamera Belakang |
|
Kamera Depan | 20 MP (f/2.0, 2.0µm), 1080p |
Konektivitas | Wi-Fi, Bluetooth 5.0, NFC, GPS, USB type-C, infrared |
Sensor | Fingerprint (di belakang), accelerometer, gyro, proximity, compass |
Warna | Abu-abu, biru, merah, emas |
[ad_2]
Source
Tidak ada komentar:
Posting Komentar